Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Tips & trick

8 Hal Penting harus diketahui Pengusaha

💢 8 Hal Penting harus diketahui Pengusaha 💢 Ilmu tentang menjadi pengusaha tidak diajarkan di kelas kelas ruangan sekolah, padahal dibutuhkan ilmu nya oleh kita yang mau sukses berbisnis. Diantara beberapa hal penting yang harus kamu tahu sebagai pengusaha: 1. Jika impian mu besar, maka mulai lah mencari orang terbaik dan bangun Team mu. 2. Kamu akan Gagal, dan itu oke. Karena Gagal boleh, tapi menyerah Jangan. 3. Waktu adalah hal terpenting, jangan jual waktumu untuk uang. 4. Komunikasi yang baik dapat menyelesaikan hampir semua masalah, maka kamu harus hebat dalam hal ini. 5. Perfeksionis itu hanya dalam impian, tapi tindakan kamu harus progresionis. Kerjakan apa yang bisa dikerjakan, mulai saja dulu. 6. Semua ide harus idealis, tapi Praktek nya harus cari yang paling praktis. 7. Kamu selalu bisa bertumbuh selama kamu belajar. 8. Gila dan Jenuis itu tipis bedanya. Kalau kamu punya impian besar dan tidak umum itu Gila namanya, ketika bisa kamu wujudkan impiannya itulah Jenius. Maka

Tips dan trik agar usaha tidak bangkrut

💢 KENAPA ada USAHA Bangkrut? 💢 Pahami tulisan ini agar tidak terjadi pada usaha bisnis anda... Bangkrut bisa terjadi pada siapa saja, apakah saya pernah? Dulu sering hehee.... buka bimbel bangkrut, buka warung nasi bangkrut, buka warnet bangkrut... masa masa sulit, dulu sebelum punya ilmu. Bisa terjadi pada siapa saja, Usaha menjadi bangkrut itu bukan karena ME-RUGI, tapi karena kehabisan CASH. Itulah yang membuat bisnis tutup. Coba perhatikan, Secara sederhana, bisnis yang kita lakukan hanya seputar merubah Cash, kembali menjadi Cash. Jika anda memili uang modal usaha Rp 10.000 lalu anda belikan bahan baku untuk membuat sesuatu, lalu anda jual dan dapatkan uang Rp 15.000 dimana laba kotor anda Rp 5.000 itulah bisnis secara sederhana. Permasalahan kita adalah, BERAPA LAMA waktu yang kita butuhkan, untuk merubah uang Rp 10.000 hingga menjadi Rp 15.000 Semakin cepat waktu yang diperlukan untuk merubah Rp10.000 menjadi Rp 15.000 maka semakin baik bisnis anda. Permasalahan bisnis dewasa

Tips dan trik || kesalahan dalam berbisnis

Berikut 9 Kesalahan yang dapat membunuh Bisnis tapana kita sadari Bisnis yang tidak bisa berkembang atau hanya begitu2 saja, pasti ada sebab nya.  Apa saja? 1. Lokasi yang buruk. Tidak ramai, bukan di jalan utama, sepi, tidak ada trafic, adalah pembunuh bisnis. Bisnis Bagus tempatnya diramaikan. 2. Single Fighter. Bisnis Owner sendirian, tidak punya Co Founder. Pusing sendiri, bingung sendiri, nangis sendiri. Bisnis bertumbuh biasanya dikelola 2 atau 3 orang. 3. Laba nya tuuuiiipis. Margin kecil membuat bisnis tak bisa bertumbuh. Perusahaan bisa besar karena laba nya besar, harganya mahal dan cost nya harus rendah. 4. Karyawan jelek. Bisnis mu sebaik team mu, tidak bisa menyeleksi Team menghasilkan orang2 buruk, akhirnya ownernya capek harus turun ngurusin teknis2 juga karena karyawan tak bisa diandalkan. Akhirnya bisnis tak bisa bertumbuh. 5. Tidak Fokus. Bisnis nya hanya sambilan, ownernya punya kerjaan lain, ownernya karyawan atau pegawai di tempat lain. Akhirnya bisnisnya tidak bis